
Bila engkau baik hati, bisa saja orang lain menuduhmu punya pamrih. Tapi, bagaimanapun berbaik hatilah ...
Bila engkau jujur dan terbuka, mungkin saja orang lain akan menipumu. Tapi, bagaimanapun tetap jujur dan terbukalah...
Bila engkau sukses, engkau akan mendapat beberapa teman palsu dan beberapa sahabat sejati. Tapi, bagaimanapun jadilah sukses...
Apapun yang engkau bangun selama bertahun-tahun bisa jadi akan dihancurkan orang lain hanya dalam...